Jumat, 18 April 2008 15:42
Walau Olimpiade di Beijing diprotes sejumlah kalangan, namun itu tak menghalangi China untuk melakukan promosi acara besar ini. Setelah meminjam ketenaran Jackie Chan lewat sebuah iklan, kini aktris kondang Fan Bingbing jadi pilihan kedua untuk promosi Olimpiade ini. CCTV mengundang aktris asal China Daratan ini untuk tampil dalam iklan.
Selasa, 04 Desember 2007 15:04
Jackie Chan masuk di antara selebriti China yang paling disukai publik, demikian menurut hasil survei yang dilakukan di seluruh negeri itu. Jiang Kun, seniman China menempati peringkat paling atas di antara 500 daftar selebriti China.
Kamis, 22 Februari 2007 12:14
Bintang asal Cina Fan Bingbing bergabung dengan Gong Li dan Zhang Ziyi dengan hadir di Festival Film Berlin. Fan menghadiri premier dunia untuk film terbarunya LOST IN BEIJING di Berlin pada 16 Februari yang turut premier di Festival Film Berlin ke 57.
Selasa, 14 November 2006 14:46
Aktris Cina Fan Bingbing dan Xu Qing, serta aktor Hong Kong Loius Koo beserta Donnie Yen akan beradu akting di film berbudget US$ 800 juta, CITY WITH NO MERCY.
Selasa, 07 November 2006 14:46
Aktris Cina Fan Bingbing akan bertolak menuju Hong Kong pada Selasa (07/11), bergabung dengan bintang kung fu Donnie Yen untuk mengerjakan sekuel SHA PO LANG.
Minggu, 03 September 2006 14:18
Aktris Cina Daratan, Fan BingBing akan bergabung dengan bintang Korea Selatan, Lee Seung Hyun dan Kim Jung Hoon dalam sebuah drama TV Korea-Cina, ANGELS WILL REPLACE ME TO LOVE YOU.
Selasa, 24 Agustus 2004 15:10
Nama Fan Bingbing dikenal banyak orang berkat sejumlah serial yang dimainkannya, salah satunya yang paling berkesan adalah Princess Pearl. Kabarnya, artis asal RRC ini siap untuk melebarkan sayap ke Hong Kong.