9 Potret Tarra Budiman Liburan di Amerika Serikat, Ajak Istri Touring bak Pacaran Lagi

Setelah mengikuti Chicago Marathon 2025, Tarra Budiman memanfaatkan waktu liburan bersama sang istri. Pasangan ini berkeliling dan touring Los Angeles mengendarai moge.

Momen tersebut dibagikan lewat sejumlah unggahan Instagram yang memperlihatkan keduanya menikmati perjalanan seru dan menyenangkan. Tarra Budiman dan Gya Sadiqah terlihat menikmati kebersamaan mereka di LA. Mulai dari berjalan santai di taman penuh pepohonan, berpose mesra di depan Hollywood Sign. Berikut potretnya KLovers.

Baca artikel lainnya dengan topik yang sama di Liputan6.

Jumat, 24 Oktober 2025 12:05
Potret harmonis Tarra Budiman dan Gya

Pasangan yang menikah pada 22 April 2017 ini memang dikenal memiliki rumah tangga yang harmonis dan langgeng. Keduanya kerap menunjukkan kemesraan di berbagai kesempatan, termasuk liburan di Amerika Serikat.

Ikuti kabar terbaru selebriti hanya di Kapanlagi.com. Kalau bukan sekarang, KapanLagi?


Hak Cipta: (credit: Instagram.com/tarrabudiman/)
9/9
Album Artis