Para Public Figure yang Diboyong Raditya Dika ke Pulau Pembunuhan

Raditya Dika mengajak 9 aktor dan aktris ternama untuk membintangi film terbarunya. Diberi judul HANGOUT, film ini akan mengisahkan Raditya Dika dengan kesembilan teman public figurenya itu ke sebuah pulau. Di sana tak disangka akan ada pembunuh misterius. 

Masing-masing dari mereka akan memerankan diri mereka sendiri. Siapa saja yang bakal menghadapi teror pembunuhan di pulau tersebut?

Sabtu, 10 September 2016 14:31
Film Hangout

Aktor watak Surya Saputra turut memeriahkan film. Meski HANGOUT adalah film komedi, Dika ingin memasukkan aktor aktris dengan kualitas akting mumpuni di dalamnya. 


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Bayu Herdianto
6/8