Potret Rumah Tangga Harmonis Ayu Azhari dan Vokalis White Lion

Ayu Azhari saat ini sudah jarang sekali muncul di layar kaca. Namun perlu diingat jika dulu Ia adalah salah satu artis papan atas Tanah Air yang telah membintangi sejumlah film layar lebar maupun sinetron. Ayu memang memutuskan untuk mengurangi intensitasnya di dunia hiburan sejak menikah tahun 2003 silam. Sudah pada kenal dengan suami Ayu? Vokalis band terkenal loh!

Ayu Azhari dan Mike Tramp

Padahal seperti diketahui, Ayu sempat dikaitkan dengan sederet gosip miring setelah menikah. Namun rupanya hal itu tak cukup untuk meretakkan keharmonisan rumah tangga Ayu dan Mike.


Hak Cipta: Credit: @ayukhadijahazhari
6/8