FOTO: 'THE PERFECT HUSBAND', Pacar Rocker Atau Pilot Ganteng?

Novel jadi salah satu bahan yang sering digunakan sebagai ide cerita dari film, termasuk di Indonesia. Kali ini novel yang sudah difilmkan dan akan tayang adalah THE PERFECT HUSBAND, yang novelnya ditulis oleh Indah Riyana. Selain ceritanya yang menarik, film ini juga membawa sejumlah nama yang tak asing bagi pecinta film Indonesia. Bagaimana sih cerita filmnya?

film the perfect husband

Tapi tiba-tiba, Ayla mendapat kabar dari sang ayah (Slamet Rahardjo) kalau dia sudah dijodohkan dengan seorang pria yang beda banget dengan kesehariannya. Kata kakak Ayla (Bunga Zainal), adiknya dijodohkan mungkin gara-gara sosok Ando yang urakan.


Hak Cipta: © Screenplay Pictures
4/7