FOTO: Sammy Simorangkir dan Viviane Ungkap Arti Nama Anak Pertama

Penyanyi Sammy Simorangkir sekarang ini memang tengah diselimuti perasaan bahagia. Bagaimana tidak, sang istri yakni Viviane Tjeuw baru saja melahirkan anak pertama mereka. Pasangan ini pun lantas sempat menggelar acara preskon soal prosesi kelahiran sang buah hati. Selain itu, Sammy dan Viviane juga sempat ungkap arti nama anak mereka. Penasaran?

Jumat, 24 Agustus 2018 16:01
Sammy Simorangkir dan Viviane Tjeuw

Pasangan yang satu ini pun nampaknya sudah mempersiapkan berbagai hal demi menyambut kehadiran sang buah hati. Uniknya, Viviane menjelaskan kalau dirinya lebih barang keperluan anak saat sudah mengandung 9 bulan!


Hak Cipta: KapanLagi.comĀ®/Budy Santoso
5/8
Album Artis