7 Potret Maternity Shoot Wendy Adik Sarwendah, Romantis dalam Nuansa Hitam Putih Sama Suami - Cantik Bak Princess

Selama ini sosok Wendy adik Sarwendah cukup familiar di mata publik. Ia kerap tersorot kamera dalam tayangan keluarga Ruben Onsu. Kali ini, Wendy kembali curi perhatian lewat maternity shoot. Seperti apa sih konsepnya? Intip yuk!

Wendy Adik Sarwendah

Ini rupanya bukan kehamilan pertama Wendy. Ya, ia sudah pernah mengandung pada 2019 silam namun ia mengalami keguguran. Menurutnya, si janin harus dikuret karena tidak berkembang.


Hak Cipta: instagram.com/fdphotography90
3/7