Barack Obama Kunjungi Indonesia
Diperbarui
Kedatangan Presiden AS Barack Obama memang spesial, baik bagi rakyat Indonesia maupun Obama sendiri. Kenangan tinggal di Indonesia semasa kecil yang dimilikinya membuat hubungan sang presiden dengan negeri ini cukup intim. Terbukti, selama kunjungan, antusiasme masyarakat sangat tinggi, walaupun ada juga yang memprotes kunjungan ini.
Presiden AS Barack Obama melambaikan tangan ketika sampai di Universitas Indonesia (10/11). Obama menyampaikan pandangannya tentang filosofi kesatuan dari beragam kepercayaan dan etnik di Indonesia yang memberi inspirasi pada dunia.
Hak Cipta: AFP PHOTO/Jim WATSON TOPSHOTS
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
