Skid Row Rock Concert 2008
Konser Skid Row yang berlangsung di Ex Drive In, Ancol, Jumat malam (07/03/08) berlangsung meriah meski sebelumnya sempat diguyur hujan. Konser dimulai pukul 20.00 WIB dengan Log Guns dan Kobe sebagai band pembuka. Sekitar pukul 21.30, Skid Row mengawali konser "Rock Concert 2008" dengan lagu-lagu hitsnya seperti I Remember You, Disease, Slave to the Grind, Beat Yourself Blind dan Youth Gone Wild. Meski hanya dua formasi lama Skid Row yang tersisa, yakni Scotti Hill (Lead Guitar) dan Rachel Bolan (Bass), namun tak mengurangi aksi panas dan total mereka di atas panggung. (Bambang E Ros)
Rachel Bolan terlihat rapi dengan t-shirt hitam-nya dan Johnny tampil keren dengan kemeja tanpa lengan dan topi koboi
Hak Cipta: KapanLagi.com/bambang
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba