7 Hal yang Kita Ketahui Dari Trailer Terbaru 'THE DEFENDERS'
Diperbarui
Bulan Agustus tahun ini, sudah dipastikan aktivitas streaming para penggemar akan melonjak karena hadirnya THE DEFENDERS. Ini adalah kumpulan 4 superhero yang sebelumnya sudah mempunyai serial sendiri, yaitu Matt Murdock alias Daredevil, Jessica Jones, Luke Cage dan Danny Rand alias Iron Fist.
Apa yang bisa kita ketahui dari trailer perdananya? Kami breakdown beberapa untukmu, ini dia.
Ini adalah momen perdana dimana Jessica Jones bertemu dengan Matt Murdock, sang Daredevil. Semenjak muncul terpisah, memang ada banyak permintaan dari penggemar yang menginginkan superhero-superhero ini bergabung, layaknya Arrow yang sempat satu scene dengan The Flash.
Hak Cipta: Youtube
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
