11 Potret XODIAC Hadiri 2025 F/W Seoul Fashion Week, Stylish Maksimal Bikin Jatuh Hati!
Boy group XODIAC terlihat datang ke ajang F/W Fashion Week 2025 hari ketiga di Seoul. Di pagi hari, HYUNSIK, ZAYYAN, GYUMIN, dan LEO menghadiri peragaan busana dari DAILYMIRROR, menikmati koleksi terbaru dari brand tersebut. Sementara pada siang hari, sang leader LEX bersama anggota lainnya, yaitu BEMOSOO, WAIN, SING, dan DAVIN, mengeksplorasi koleksi dari brand streetwear Korea, Duckdive.
Belakangan mereka juga disibukkan persiapan comeback untuk 18 Februari 2025. Begini potret XODIAC yang tampil tak kalah menarik perhatian. Yuk simak! Kalau bukan sekarang, KapanLagi?
Dengan rambut berwarna terang, Leo tampil kece, ganteng natural namun tetap beri kesan karismatik.
Hak Cipta: Jacso Ent
-
Teen - Lifestyle Musik Lirik Lengkap Lagu-Lagu Terpopuler Raisa Dari Masa Ke Masa
