Cewek Ini Bisa Menggambar Rey Dari 'STAR WARS' Secara Sempurna!

Penulis: Sanjaya Ferryanto

Diterbitkan:

Cewek Ini Bisa Menggambar Rey Dari 'STAR WARS' Secara Sempurna! Daisy Ridley © Splashnews

Kapanlagi.com - Sudah lihat STAR WARS: THE FORCE AWAKENS? Pasti kamu terkesima dengan karakter Rey yang diperankan oleh Daisy Ridley, iya kan?
Nah, ada seorang seniman yang bernama Heather Rooney. Dia mempunyai skill menggambar yang sangat menakjubkan. Dia bahkan bisa menggambar Rey dengan sempurna! Seperti apa sih hasil karyanya? Simak yuk.


Youtube @Heather Rooney

(you/frs)

Rekomendasi
Trending