Foto profil Kim Hyun Joong


Donghae Terpilih Sebagai Pria Korea Terseksi di Argentina

Rabu, 12 Januari 2011 07:28
Anggota Super Junior, Donghae terpilih menjadi pria Korea paling seksi menurut salah satu survey yang digelar website dari Argentina, Listas W.

Kim Hyun Joong Muncul Sebagai Cameo

Rabu, 05 Januari 2011 05:11
Penyanyi dan aktor Kim Hyun Joong secara mengejutkan muncul sebagai cameo dalam drama KBS2TV, DREAM HIGH yang mana kehadirannya menimbulkan banyak perhatian.

Kim Hyun Joong Bantah Kerjasama Dengan JYPE

Sabtu, 27 November 2010 12:02
Melalui perwakilan manajemennya Kim Hyung Joong yang juga leader band SS501 membantah desas-desus bahwa ia akan berkolaborasi dengan produser JYP Entertainment, Park Jin Young untuk peluncuran album solonya tahun depan.

Kim Hyun Joong Selalu Rencanakan Segala Sesuatu

Selasa, 23 November 2010 07:52
Tengah disibukkan dengan kegiatannya sebagai seorang aktor, bukan berarti Kim Hyun Joong meninggalkan mimpinya sebagai seorang penyanyi. Dia saat ini tengah mempersiapkan comeback dengan album solonya tahun depan.

Kim Hyun Joong 'Sunshine Again' Pembukaan Asian Games

Sabtu, 13 November 2010 08:00
Seperti diberitakan sebelumnya Kim Hyun Joong ditunjuk sebagai salah seorang penyanyi dalam acara Asian Games yang diadakan di Guangzhou China.

Kim Hyun Joong Artis Berbusana Terbaik

Kamis, 11 November 2010 21:37
Bintang Korea, Kim Hyun Joong terkenal dengan gayanya yang cool serta memiliki selera berpakaian yang tinggi. Beberapa waktu yang lalu Kim Hyun Joong dihadiahi penghargaan yang sesuai dengan reputasinya.

Kim Hyun Joong Langgar Kontrak Asian Games

Minggu, 07 November 2010 19:17
Sebelumnya Kim Hyun Joong diberitakan untuk berpartisipasi di pembukaan dari Asian Games pada tanggal 12 November mendatang, namun ada pemberitaan bahwa ia melanggar kontraknya.

Kyoko Fukada Rilis Album Foto Bikini Dengan Latar Bali

Jumat, 05 November 2010 08:00
Semakin banyak saja artis-artis Asia yang mengambil Bali sebagai tempat untuk album foto mereka. Setelah Kim Hyun Joong sempat mengambil foto di Bali, kini giliran artis papan atas Jepang Kyoko Fukada yang merilis satu foto album bikini dengan judul Exotique dan mengambil latar belakang keindahan di Bali. Album foto ini semakin spesial karena dirilis pada hari ulang tahunnya.

Kim Hyun Joong Akan Tampil Dalam Pembukaan Asian Games

Kamis, 04 November 2010 10:02
Perwakilan dari KeyEast Entertainment, manajemen yang menaungi Kim Hyun Joong menyebutkan bahwa Hyun Joong telah diundang untuk bernyanyi dalam acara pembukaan Asian Games 2010 di Guangzhou China. Dalam acara itu ia juga dianugerai sebagai salah satu perwakilan dari negara Korea.

Kim Hyun Joong Model Pakaian Musim Dingin Basic House

Rabu, 27 Oktober 2010 07:23
Bulan Agustus lalu Kim Hyun Joong dan Yoon Eun Hye tampil bersama untuk memamerkan pakaiand dari rumah mode Basic House dengan penampilan mereka yang kasual. Mereka memamerkan koleksi musim gugur dari rumah mode tersebut.

Han Chae Young Menjadi Model Instyle

Kamis, 21 Oktober 2010 23:07
Jalanan kota New York beranjak hangat ketika Han Chae Young berjalan-jalan di bawah sinar matahari di tengah-tengah suasana musim dingin yang kelam.

KIm Hyun Joong Foto Shoot di Bali

Rabu, 13 Oktober 2010 21:32
Sebelum dirilisnya THE FIRST LOVE STORY (DVD dan foto-foto yang menceritakan tentang kehidupan pribadi Kim Hyun Joong), dia menggelar jumpa fans di Tokyo Dome beberapa waktu lalu. Rencananya DVD THE FIRST LOVE STORY ini akan dirilis pada tanggal 29 Oktober nanti.

'Playful Kiss' Bisa di Akses Lewat Youtube

Senin, 11 Oktober 2010 21:18
Playfull Kiss drama terbaru korea yang dibintangi oleh Kim Hyun Joong saat ini bisa diakses dari situs youtube. Secara resmi MBC akan merilis versi spesial dari playful kiss melalui situs sharing video terbesar di dunia ini.

Kim Hyun Joong Nonton Episode Terakhir 'PLAYFULL KISS' Bareng Penggemar

Jumat, 08 Oktober 2010 05:47
Berdasarkan informasi dari agennya, Kim Hyun Joong yang juga bermain sebagai Yoon Ji Hoo di drama BBF akan melihat episode terakhir drama yang dibintanginya PLAYFULL KISS dengan penggemarnya.

Kim Hyun Joong, Nickhun dan Jung Youn Hwa Main di 'CINDERELLA'?

Kamis, 07 Oktober 2010 05:21
Artis Kim Hyun Joong, Nickhun serta Jung Youn Hwa akan bermain bersama dalam satu drama baru. Namun berita ini masih berupa rumor, pengambilan film yang memiliki judul CINDERELLA ini akan dilangsungkan di Korea dan Jepang, dan rencananya penayangan akan dilakukan secara terus menerus di kedua negara tersebut selama musim panas.

Kim Hyun Joong SS501 Terlibat Drama Musikal CAFE IN

Selasa, 05 Oktober 2010 22:12
Kim Hyun Joong rencananya akan casting untuk bermain di drama musikal, CAFE IN. Jika benar, berarti ini adalah debut pertama Hyun Joong dalam peran dunia musikal. Kim akan memainkan peran ganda Ji Min dan Jung Min, sedangkan aktor Kang Ji Hwan akan menjadi produsernya.

Drama Baru Kim Hyun Joong Tarik Minat Pengiklan

Selasa, 07 September 2010 16:34
Drama baru yang dibintangi Kim Hyun Joong, PLAYFUL KISS nampaknya diprediksi sukses, terbukti drama Korea ini berhasil menarik minat pengiklan. Hingga dalam dua kali tayang MBC berhasil mendapatkan US$333,915 dari iklan.

Personel SS501, Park Jung Min Umumkan Solo Karir

Rabu, 01 September 2010 16:12
Gonjang-ganjing bubarnya band kondang Korsel, SS501 tentu membuat para penggemarnya cemas. Belum diketahui pasti bagaimana nasib band beranggotakan lima personel ganteng ini. Namun satu persatu anggota mereka meniti karir solo. Kini Park Jung Min yang mengumumkan debut solo-nya.

Kim Hyun Joong Persiapkan Album Baru Tahun Depan

Senin, 30 Agustus 2010 16:23
Pindah ke agency baru, Keyeast, karir Kim Hyun Joong semakin meningkat saja. Telah diumumkan, penyanyi/aktor ini akan meluncurkan album baru tahun depan. Pengumuman ini dilakukan bertepatan dengan perilisan drama baru yang dibintanginya, PLAYFUL KISS.

Pindah Agency, Kim Hyun Joong Masih Anggota SS501

Jumat, 27 Agustus 2010 16:25
Satu persatu personel SS501 pindah manajemen. Kini giliran Kim Hyun Joong yang meninggalkan DB Entertainment dan pindah ke S-Plus Entertainment.

Kim Hyun Joong Bercukur Tiga Kali Sehari

Jumat, 20 Agustus 2010 16:11
Kalau Anda penggemar BOYS BEFORE FLOWERS pasti tak akan asing dengan sosok Kim Hyun Joong yang memerankan Hanazawa Rui versi Korea, Yoon Ji Hoo. Kini Kim berperan di drama baru versi manga Jepang populer lainnya, PLAFUL KISS. Memerankan anak SMA tentunya Kim harus menyesuaikan penampilannya.

Kim Hyun Joong Pindah Agensi, SS501 Terancam Bubar

Kamis, 19 Agustus 2010 22:53
Pindahnya penyanyi dan aktor populer Korea, Kim Hyun Joong, ke agensi yang lain membuat para penggemar mencemaskan masa depan boy band SS501 di mana Hyun Joong merupakan leader-nya.

SNSD Rayakan Hari Jadi Ketiga

Rabu, 04 Agustus 2010 23:32
Jejaring sosial saat ini memang benar-benar sarana yang efektif untuk saling berbagi informasi. Tak hanya itu, social site semacam ini juga bisa menjadi alat bagi para penggemar untuk mengucapkan ulang tahun pada idola mereka.

Kim Hyun Joong Dibanjiri Ucapan Ultah di Twitter

Selasa, 03 Agustus 2010 20:29
Penyanyi ganteng pentolan grup top Korea SS501, Kim Hyun Joong, berulang tahun tanggal 3 Agustus, Selasa ini. Dan dia pun dibanjiri ucapan ulang tahun di Twitter. Buktinya, hashtag #501hjbday menjadi salah satu Trending Topic dalam jejaring microblogging tersebut.

SS501 Ganti Nama?

Jumat, 30 Juli 2010 16:14
Setelah Kim Hyun Joong meninggalkan DSP Entertainment dan gabung dengan Keyeast, berbagai rumor beredar tentang grup band-nya SS501. Kabar lain menyebut personel lainnya, Park Jun Min akan menyusul Kim hengkang dari agen ini dan mengejar karir akting.