Kim Hyun Joong Langgar Kontrak Asian Games

Kim Hyun Joong Langgar Kontrak Asian Games Kim Hyun Joong Foto: allkpop

Kapanlagi.com - Sebelumnya Kim Hyun Joong diberitakan untuk berpartisipasi di pembukaan dari Asian Games pada tanggal 12 November mendatang, namun ada pemberitaan bahwa ia melanggar kontraknya."Kita telah diletakkan pada posisi yang sulit setelah terungkapnya berita bahwa Kim Hyun Joong akan berpartisipasi dalam upacara pembukaan. China sendiri telah merahasiakan nama penyanyi tersebut, dan kami sangat sulit mengerti kenapa dia membuka rahasia tersebut," Chun Wei, direktur pembukaan Asian Games.Sedangkan hal itu dibantah oleh Key East Entertainment, manajemen tempat Kim Hyun Joong bernaung."Laporan mengenai kontrak Asian Games di Guangzhou tidaklah benar. Sebelum kami merilis berita kepada publik, kita telah menerima izin dari komite. Pernyataan komite yang menyatakan kekecewaan juga tidaklah benar," ujar salah satu perwakilan KeyEast.   

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(alk/sjw)

Rekomendasi
Trending