Berita Terbaru
Peterpan
Grup
Bandung, Jawa Barat
Bandung, Jawa Barat
Album Baru Peterpan Selesai 90 Persen
Rabu, 11 Mei 2011 16:15Meski sang vokalis tengah mendekam di penjara karena kasus video porno yang menimpanya, namun personel Peterpan tetap meneruskan dalam menyelesaikan albumnya. Hal ini seperti diutarakan oleh produser Peterpan, Noey bahwa album saat ini sudah 90 persen rampung.
The Titans: Ini Gara-Gara Piterband
Selasa, 03 Mei 2011 12:23Di tangani oleh produser yang sama tidak membuat The Titans menjadi sama seperti Peterpan. Di album keempat ini, The Titans ditangani oleh produser yang juga menangani grup band Peterpan, yaitu Noey dan Capung.
The Titans Lebih Fashionable di Single Terbaru
Senin, 02 Mei 2011 13:23Grup band The Titans akan merilis album keempat, sejauh ini masih dalam proses persiapan. Untuk itu single terbarunya yang berjudul Harus Apa Dengan Mu akan dirilis terlebih dahulu. Ditemui saat pembuatan video klip untuk single Harus Apa Dengan Mu, Andika menceritakan persiapan album mereka.
Peterpan Dukung Single Ariel
Rabu, 20 April 2011 09:55Uki dan Lukman mewakili para personel Peterpan hadir dalam rilis single Ariel di rumah tahanan Kebonwaru, Bandung, Jawa Barat, Senin (18/04/2011). Mereka mendukung langkah vokalisnya untuk tetap berkarir meski dari balik jeruji besi.
Single Baru Ariel Tetang Kisahnya Dengan Luna Maya
Senin, 18 April 2011 17:03Ariel sempat memperdengarkan single barunya Dara kepada para wartawan dengan diiringi petikan gitar. Lagu itu berkisah tentang keadaannya selama di menjalani hukuman. Kisahnya pun tak lepas dari sang pacar, Luna Maya.
Charly ST12: Piterband Mereferensikan Diri ke Ariel
Kamis, 14 April 2011 12:28Dahsyat kemarin Rabu (13/4) menjadi saksi penampilan band yang membuat kontroversi karena namanya yang mirip dengan band yang digawangi Ariel Cs. Yup Piterband tak hanya mirip nama dengan Peterpan saja, namun juga dandanan serta gaya vokalisnya, Arul yang hampir menyamai dengan Ariel.
Posan Jadi Komposer Lagu
Minggu, 10 April 2011 17:01Hengkang dari Kotak, Posan mulai melirik profesi baru sebagai pencipta lagu. Lewat Superplus Band, Posan mengekpresikan hasrat menulis dan mengaransemen lagu. Sebagai awalan, Posan membuat lagu yang berjudul Pikirkan. Yang unik dari pembuatan lagu ini adalah bahwa Posan hanya memerlukan waktu 2 jam untuk menyelesaikannya.
Charly ST12: Ariel dan Peterpan Tak Masalahkan Kemiripan
Kamis, 07 April 2011 12:42Kemiripan baik nama band ataupun gaya bermusik dinilai Charly ST12 adalah suatu hal yang wajar. Seperti halnya nama band besutannya Peterband, yang hampir sama dengan Peterpan baginya sah-sah saja.
Charly ST12 Benarkan Peterband Samai Peterpan
Rabu, 06 April 2011 18:42Hadirnya Peterband besutan Charly ST12 di belantika musik tanah air ternyata menuai pro dan kontra. Beberapa orang menyatakan kalau Peterband hanya ingin mendompleng kebesaran nama Peterpan.
APB 2 Tak Bermaksud Jelekkan Seseorang
Selasa, 05 April 2011 14:23Mengenai film terbarunya yang berjudul AKIBAT PERGAULAN BEBAS 2 (APB2), Findo Purwono menceritakan bahwa film tersebut terinspirasi dari skandal video porno para selebritis Indonesia yang sempat menggemparkan beberapa waktu lalu. Tak menutup kemungkinan film ini sedikit mengulas cerita skandal vokalis Peterpan, Ariel.
Geisha Launching Live Streaming di Dunia Maya
Jumat, 01 April 2011 16:23Untuk pertama kalinya di Indonesia launching album di siarkan secara Live Steaming di dunia maya. Sejak teknologi sudah maju, banyak prosesi perilisan materi-materi baru dari musisi-musisi lokal semakin kreatif.
Luna Maya Kunjungi Ariel 3 - 4 Kali Seminggu
Selasa, 29 Maret 2011 09:43Ariel memang tengah dipenjara, namun bukan berarti cintanya dengan Luna Maya juga ikut terpenjara. Vokalis Peterpan itu terus mendukung sang pacar yang kini kembali menerjuni dunia hiburan.
Ariel Terus Berkarya di Balik Jeruji
Sabtu, 26 Maret 2011 13:23Penjara tampaknya tak menghambat Nazriel Irham Ariel untuk terus berkarya. Hal ini seperti dikatakan oleh manajer Peterpan Boedi Soeratman saat dihubungi oleh wartawan melalui telepon.
Ariel Belum Temukan Titik Terang Mengenai Banding
Jumat, 25 Maret 2011 18:43Terkait banding Nazriel Irham atau Ariel yang dia ajukan tanggal 7 Februari lalu di Pengadilan Tinggi Bandung lantaran tidak terima dengan vonis hukuman 3,5 tahun yang dijatuhkan majelis hakim hingga sekarang belum ada titik terang. Manajer Peterpan, Boedi Soeratman menjelaskan bahwa saat ini banding Ariel masih dalam proses.
Ariel Plontos! Ingin Terlihat Lebih Muda
Selasa, 15 Maret 2011 15:33Jika sekarang ini tiba-tiba bertemu Nazriel Irham atau Ariel, mungkin sedikit 'pangling' lantaran tampilan yang drastis berubah. Kepala Ariel dengan rambutnya yang khas, kini terlihat plontos, dan hanya tersisa sekitar 0,5 sentimeter.
Ariel Tetap Pikirkan Musik dan Peterpan
Minggu, 13 Februari 2011 18:01Meski tinggal di dalam penjara dan masih harus menjalani proses hukum Nazriel Irham atau Ariel tidak akan berhenti dari dunia musik. Hal itulah salah satu yang disampaikan pacar Luna Maya itu pada reporter SCTV, Anastasya Putri, Jumat (12/02/2011).
Pengacara Ariel dan Luna Dipisah
Senin, 07 Februari 2011 16:53Baik Ariel maupun Luna Maya sama-sama sudah tidak lagi memakai pengacara OC Kaligis meski proses hukum keduanya masih terus berlanjut.
Tanpa Pengacara, Ariel Ajukan Banding
Senin, 07 Februari 2011 15:47Vokalis Nazriel Irham atau Ariel akhirnya menepati janji yang diucapkan usai putusan sidang Senin (31/01/2011) lalu. Pacar Luna Maya ini mengajukan banding ke Pengadilan Tinggi Bandung, Senin (07/02/2011) atas keputusan sidang yang memvonis dirinya 3,5 tahun itu.
Aura Kasih: Cut Tari dan Luna Maya Nggak Salah
Kamis, 03 Februari 2011 15:41Sebagai salah satu wanita yang pernah dikabarkan dekat dengan Ariel Peterpan, tentunya Aura Kasih turut prihatin atas nasih vokalis Peterpan yang baru saja dijatuhi vonis 3,5 tahun ini. Bagaimana tanggapan Aura tentang kasus Ariel ini?
Olla Ramlan: Harusnya Ariel Sudah Bisa Bebas
Selasa, 01 Februari 2011 19:35Bicara soal vonis yang telah dijatuhkan atas Ariel, menurut Olla Ramlan seharusnya vokalis grup Peterpan itu tidak dihukum selama itu. Olla melanjutkan bahwa Ariel sebenarnya hanyalah korban dan bukan pihak yang dengan sengaja menyebarkan video asusila tersebut.
Nasib Luna dan Tari Tergantung Kasus Ariel
Selasa, 01 Februari 2011 19:20Kasus video porno dengan terdakwa Nazril Irham atau Ariel sudah membuahkan vonis. Pihak Mabes Polri pun belum bisa menyelesaikan berkas Cut Tari dan Luna Maya, karena semuanya tergantung kasus Ariel yang mengajukan banding.
Ariel Shock, Batal Take Vocal 2 Lagu Baru
Selasa, 01 Februari 2011 11:41Sebagai sahabat dan produser musik, Noe 'Java Jive' melihat sosok Ariel masih tetap merupakan musisi yang selalu dinanti penggemarnya. Hukuman yang diterima vokalis Peterpan selama 3,5 tahun atas kasus penyebaran video porno tersebut dinilai tidak berpengaruh terlalu banyak terhadap musikalitas Ariel sendiri.
Sayang Ariel, Manajemen Peterpan Tak Akan Berpaling
Senin, 31 Januari 2011 19:31Nasib Ariel atas kasus video asusila telah ditentukan dalam sidang yang digelar di Pengadilan Negeri Bandung, Jawa Barat, Senin (31/1). Ketua Majelis Hakim akhirnya menjatuhkan vonis kepada tersangka Nazriel Irham atau Ariel dengan hukuman 3 tahun enam bulan (1,5 tahun), dan denda sebesar Rp250 juta.
Bos Musica Kaget Dengar Vonis Ariel
Senin, 31 Januari 2011 19:23Putusan majelis hakim yang memvonis Ariel dikenai 3 tahun 6 bulan penjara membuat kaget pemilik label Musica Indrawati Widjaja atau disapa Bu Acin. Sebelumnya Bu Acin sendiri berharap agar Ariel bisa bebas karena hal ini akan mengakibatkan tertundanya lagi album Ariel serta berbagai kerjasama dirinya dengan Peterpan.
Uki Berharap Banding Ariel Diterima
Senin, 31 Januari 2011 19:23Melihat putusan majelis hakim 3 tahun 6 bulan yang dijatuhkan ke Ariel membuat teman satu bandnya Uki merasa kaget. Gitaris Peterpan ini berharap pengajuan banding Ariel nanti bisa mendapatkan keringanan dan turun kembali masa hukumannya.
Advertisement
Advertisement