Berita Terbaru
Shanty
Perempuan
30 Desember 1978, Jakarta
30 Desember 1978, Jakarta
Indah Kalalo Curi Janur di Pernikahan Shanty
Senin, 02 Agustus 2010 11:01Di antara para tamu artis Indah Kalalo, salah satu yang terkagum dengan konsep pernikahan Shanty dan Sebastian Paredes. Konsepnya seru dan unik, memadukan unsur Ekuador asal mempelai pria, dan Sunda asal mempelai perempuan.
Resepsi Kedua Shanty: Khusus Teman
Minggu, 01 Agustus 2010 17:45Resepsi pernikahan Shanty dan Sebastian Paredes kembali dilangsungkan untuk kedua kalinya. Kali ini, resepsi dilakukan di Hotel Selabintana, Sukabumi, Jawa Barat, Minggu (01/08).
Shanty Menikah!
Minggu, 01 Agustus 2010 13:36Shanty akhirnya menikah! Aktris multitalenta ini menceritakan pernikahannya dengan sang kekasih, Sebastian Paredes, ketika ditemui di Hotel Selabbintana, Sukabumi, Jawa Barat, 1 Agustus 2010. Shanty menyatakan kegembiraannya menjadi seorang Ny. Paredes yang dilaluinya dengan proses pernikahan secara sipil di Kedutaan Ekuador, juga dengan adat Sunda dengan seluruh keluarganya.
Shanty Bakal Gelar Preskon Pernikahannya
Minggu, 01 Agustus 2010 12:09Hari pernikahan adalah hari yang ditunggu sekaligus membuat deg-degan setiap pasangan yang akan menjalaninya. Minggu (01/08), pasangan Shanty dan Sebastian Paredes dibuat bahagia sekaligus deg-degan lantaran hari ini, keduanya melangsungkan preskon pernikahannya di Hotel Selabintana, Sukabumi, Jawa Barat.
Udjo Project Pop, Tak Mudah Main Film Perang
Rabu, 21 Juli 2010 12:21Main film perang pastinya butuh banyak persiapan. Mulai dari fisik sampai persiapan lokasi dan tempat syuting. Itu juga yang menjadi hambatan Project Pop saat membintangi film perang terbaru dari Multivision. Udjo mengaku ada beberapa hambatan, termasuk cuaca yang kadang tak bersahabat kala syuting di Yogyakarta dan Magelang.
Project Pop Main Film Perang
Rabu, 21 Juli 2010 11:10Banyak hal yang bisa dilewatkan saat waktu liburan tiba. Ada yang memilih berekreasi, dan ada pula yang lebih memilih untuk bekerja menghasilkan pendapatan. Seperti yang juga dilakukan Project Pop. Saat weekend, mereka malah syuting film di Yogyakarta dan Magelang. Uniknya, film ini bergenre perang produksi Multivision.
Aming Alergi BH?
Selasa, 20 Juli 2010 12:17Sekali lagi akting komedian berbakat, Aming, diuji dengan memainkan peran yang 'tidak biasa'. Film terbaru Aming berjudul MADAME X yang akan segera dirilis dan ditayangkan di bioskop Indonesia pada September-Oktober mendatang semakin memperkuat bakat akting pria yang pernah menjadi mahasiswa ITB ini.
Bingung Pilih Gaun Pengantin, Shanty Ajak Sang Ibu
Minggu, 04 Juli 2010 18:04Ingin tampil cantik dan spesial di hari pernikahan, penyanyi Shanty sampai saat ini mengaku masih bingung memilih model busana untuk akad nikah dan resepsi pernikahannya kelak. ia mengungkapkan bahwa dirinya terpaksa membawa serta sang ibunda ke Rumah Penganten milik Anne Avantie, untuk memilihkan kain dan model yang pas sesuai dengan adat yang dipakai.
Piyu Padi: Artis Harus Miliki Attitude Baik
Jumat, 25 Juni 2010 09:54Nama Piyu Padi selain dikenal sebagai gitaris band ternama, juga sebagai seorang produser. Beberapa nama besar pun berada di bawah naungannya labelnya, E-motion. Pemilik nama lengkap Satriyo Yudi Wahono itu pun mensyaratkan bahwa seorang artis itu harus memiliki perilaku yang baik di mata masyarakat.
Shanty Butuh Peran Wedding Organizer
Selasa, 22 Juni 2010 10:07Paska pertunangannya dengan Sebastian Paredes, penyanyi Shanty tetap disibukkan dengan kegiatan bermusiknya. Sehingga untuk urusan acara pernikahan berikut pesta nanti, bintang film BERBAGI SUAMI mengaku sangat membutuhkan peran wedding organizer (WO).
Shanty Lindungi Sebastian Dari Gosip
Senin, 21 Juni 2010 15:31Kekecewaan artis sekaligus penyanyi Shanty terhadap pemberitaan miring saat acara lamarannya dengan Sebastian Paredes beberapa waktu lalu, ternyata masih terekam jelas sampai saat ini. Shanty merasa sedih karena beranggapan sudah memberikan yang terbaik untuk para pewarta yang meliput pada waktu itu.
Debut Film, Irfan Hakim Beradegan Ranjang
Kamis, 17 Juni 2010 05:04Pengalaman pertama dalam berakting, terutama dalam film layar lebar, tentunya sangat berkesan. Begitu juga dengan Irfan Hakim yang mengawali karir dunia filmnya dalam film RED COBEX setelah sebelumnya hanya tampil cameo dalam beberapa film.
Cut Mini Nyaman Dengan Gigi Tonggos
Rabu, 16 Juni 2010 11:11Banyak orang mungkin akan tidak menyangka kalau sosok wanita bergigi tonggos yang menjadi anggota gank dalam film RED COBEX adalah artis Cut Mini. Hal itu karena sosok yang biasanya tampil cantik dan dewasa ini bertransformasi menjadi sosok wanita keturunan yang sok preman.
Shanty Merasa 'Panas' Satu Selimut Dengan Irfan Hakim
Selasa, 15 Juni 2010 23:20Penyanyi Shanty merasa dirinya kepanasan saat satu selimut dengan artis yang juga presenter, Irfan Hakim. Hal itu diakui oleh Shanty di Planet Hollywood, Jakarta Selatan (15/06).
Shanty Tak Ingin Pemberitaan Terkait Video Mesum Berlanjut
Rabu, 09 Juni 2010 19:04Merebaknya video mesum milik pasangan mirip Ariel Peterpan, Luna Maya dan Cut Tari menuai keprihatinan dari kalangan selebritis. Tak luput, Shanty, penyanyi yang baru saja melangsungkan pertunangannya dengan Sebastian Paredes ini, merasa kasihan dan iba melihat teman sejawatnya diberitakan terus menerus.
Tompi - Shanty Dukung Kampanye WFP
Senin, 07 Juni 2010 11:14Menyandang gelar orang terkenal bukan hanya berarti mendapatkan pemujaan dari penggemar. Tapi juga ada tanggung jawab yang harus diemban sebagai panutan, terutama jadi panutan yang baik bagi para penggemar. Hal ini nampaknya juga dijalankan oleh dua penyanyi terkenal tanah air, Tompi dan Shanti.
Shanty Ngambek, Cut Tari Turun Tangan
Selasa, 01 Juni 2010 22:39Terkait dengan kekecewaan Shanty akan narasi dalam acara infotainment Insert Investigasi yang disiarkan di Trans TV, Selasa (01/06) sore tadi, Cut Tari rupanya merasa perlu turun tangan. Melalui jejaring sosial yang sekarang sedang digemari, Twitter, akhirnya kekecewaan Shanty terhadap Insert bisa dijembatani oleh Cut Tari yang merupakan presenternya.
Orang Tua Shanty Tak Permasalahkan Perbedaan
Selasa, 01 Juni 2010 22:05Meskipun Shanty dan Sebastian Paredes adalah dua pribadi yang memiliki banyak perbedaan, namun justru itulah yang membuat mereka mantap untuk terus bersama-sama. Bahkan perbedaan itu tak membuat orang tua Shanty merasa ragu menerima Sebastian sebagai calon menantu mereka.
Pihak Trans TV Belum Tahu Kekecewaan Shanty
Selasa, 01 Juni 2010 20:10Kekecewaan Shanty terhadap narasi acara infotainment Insert yang disiarkan di Trans TV mengenai hubungannya dengan tunangannya, Sebastian Paredes, rupanya belum diketahui oleh pihak televisi itu sendiri. Pasalnya, ketika KapanLagi.comâ„¢ mencoba menghubungi pihak produser Insert, mereka mengaku belum mendengar kabar tersebut.
Pihak Label: Shanty Shock Banget
Selasa, 01 Juni 2010 19:40Kekecewaan Shanty karena pemberitaan yang dianggap memojokkan dalam narasi sebuah acara infotainment di televisi membuat pelantun Oh Kasih ini curhat di akun Twitter miliknya. Dia merasa kebahagiaan yang dirasakannya hari ini, Selasa (01/06), terpaksa harus ternoda karena adanya pemberitaan yang tidak-tidak tersebut.
Kecewa Pemberitaan di TV, Shanty Curhat di Twitter
Selasa, 01 Juni 2010 19:05Kebahagiaan Shanty yang baru saja dilamar oleh kekasihnya, Sebastian Paredes, terpaksa harus terusik. Shanty mengaku merasa kecewa dengan pemberitaan tentang prosesi lamarannya yang ditayangkan di sebuah acara infotainment di televisi. Dan kekecewaan itu diungkapkannya di dalam akun Twitter miliknya, @shanty78.
Shanty: Ini Waktu Yang Pas
Selasa, 01 Juni 2010 18:01Setelah menjalani hubungan yang tak tercium publik selama dua tahun, akhirnya penyanyi berkulit eksotis, Shanty, menerima lamaran dari sang kekasih, Sebastian Paredes, Selasa (01/06) hari ini. Bertempat di kediamannya di Jl Sekolah Duta 5 No 20, Pondok Indah, Jakarta Selatan, ini adalah lamaran formal sesuai dengan budaya Indonesia setelah dua minggu yang lalu Sebastian sudah melamarnya secara informal.
Kaya Perbedaan Shanty - Sebastian Nikah November
Selasa, 01 Juni 2010 16:02Penyanyi Shanty dan Sebastian Paredes, menambah daftar panjang pasangan selebritis beda keyakinan. Keduanya melalui acara lamaran hari ini, Selasa (01/06) bersepakat akan mengakhiri masa lajang mereka dalam sebuah perkawinan yang akan berlangsung November mendatang.
Shanty Jawab Lamaran Hanya Dengan Anggukan
Selasa, 01 Juni 2010 15:11Lantaran berbeda budaya dan asal-usul, prosesi lamaran Sebastian Paredes atas penyanyi Shanty setidaknya menggunakan tiga bahasa, yakni Sunda, Indonesia dan Inggris. Kata sambutan dari pihak keluarga penyanyi RnB itu, meski dalam bahasa Sunda, namun keluarga menyiapkan seorang penerjemah ke dalam bahasa Inggris.
Shanty: Sebastian Itu Jejaka
Selasa, 01 Juni 2010 13:15Acara lamaran Shanty akhirnya digelar. Calon mempelai pria, Sebastian Paredes datang ke rumah orang tua Shanty sekitar jam 11.30 WIB dengan memakai jas hitam dan ditemani keluarganya yang membawakan dua kotak seserahan yang salah satunya itu baju kebaya warna putih berhiaskan berlian.
Advertisement
Advertisement