Don Johnson Bantah Pemberitaan Media

Kapanlagi.com - Aktor Don Johnson menampik pemberitaan media yang telah menyebarkan rumor bahwa perkawinannya tengah dalam masalah dan dia juga dianggap terlibat dalam penyalahgunaan obat terlarang. Dia bersikeras menganggap bahwa laporan itu tidak lebih dari ‘gunjingan’ tabloid yang tak punya pekerjaan.

Aktor THE MIAMI VICE yang telah dua kali bercerai dari aktris Melanie Griffith, menyangkal hidupnya telah diwarnai oleh kecanduan obat-obatan dan kisah percintaan dengan wanita baru.

Dia mengatakan, "Saya pikir, ini terlalu kesalahan berita yang sangat melenceng dan diangkap melebihi proorsinya. Issu ini sama sekali tidak pernah terjadi pada saya, lebih hanya sebagai sebuah gunjingan majalah.”

"Saya tidak memiliki masalah dengan alkohol dan saya tidak mempunyai perceraian lebih dari 15 tahun."

"Johnson dan istri sekarang, yang mantan guru sebuah sekolah, Kelley Phleger, sekarang ini sedang mengharapkan kedatangan anak ketiga mereka."

(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)

(ctm/dar)

Rekomendasi
Trending