in partnership with Indosiar

8 Potret Gendhis Anak Nella Kharisma & Dory Harsa Renang di Kolam, Tingkahnya Bikin Netizen Tambah Gemas

Anak Nella Kharisma & Dory Harsa, Gendhis Geona Madaharsa atau yang akrab disapa Gendhis kini telah berusia satu tahun. Baby Gendhis mulai diajari oleh Nella dan Dory untuk berenang di kolam renang umum. Ternyata, tingkah laku Gendhis saat renang sukses bikin netizen tambah gemas! Seperti apa potretnya? 

Jumat, 11 November 2022 08:20
Gendhis Nella Dory

Gendhis akhirnya masuk ke dalm kolam anak yang berukuran lebih kecil. Didampingi seorang asisten Nella Kharisma, Gendhis melakukan gerakan pemanasan. 


Hak Cipta: YouTube/KELUARGA DONEL
4/8