Lahir Satu Setengah Bulan Lebih Cepat, Ini Potret Cucu Pertama Ine Sinthya yang Berjenis Kelamin Perempuan
Diperbarui
Kebahagiaan kini tengah dirasakan oleh keluarga Ine Sinthya. Hari selasa tanggal 28 Maret 2023 lalu, putranya Agi Syahrain baru saja dikaruniai seorang buah hati. Ya, istri Agi melahirkan putri pertama yang ternyata lebih cepat 1,5 bulan dari tanggal kelahiran yang sudah ditentukan dokter.Â
Lantas, seperti apa potret cucu pertama Ine Sinthya ini? Cek di sini!
Diperkirakan bayi cantik nan mungil ini lahir pada bulan Mei mendatang. Namun, karena kondisi tertentu, sang jabang bayi harus lahir lebih cepat.Â
Hak Cipta: ©instagram.com/agisyahrain98
Oleh Editor
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
