in partnership with Indosiar

Bergaya Arab, Intip 10 Potret Resepsi Pernikahan Uyaina Arshad yang Mewah Banget Dengan Dominasi Warna Emas

Host Dangdut Academy Asia asal Malaysia, Uyaina Arshad belum lama ini menggelar resepsi pernikahannya. Digelar di salah satu hotel di Malaysia, resepsi bergaya Arab ini terlihat begitu mewah. Tak hanya itu, Uyaina juga tampil anggun bak Putri dari Arab. 

Seperti apa potret pernikahan Uyaina Arshad? Cek di sini!

Uyaina Arshad

Meskipun mewah, nyatanya resepsi pernikahan Uyaina ini hanya dihadiri oleh keluarga dekat saja. 


Hak Cipta: ©instagram.com/uyainaarshad
6/10
Album Artis