Timur
Action Drama History

Timur

2025
Sutradara
Iko Uwais
Penulis Skenario
Titien Wattimena
Studio
Uwais Pictures Uwais Team

TIMUR mengangkat kisah penuh adrenalin tentang seorang prajurit tangguh bernama Timur, yang ditunjuk untuk memimpin misi penyelamatan yang bisa dibilang berisiko, di tengah hutan.

Targetnya? Membebaskan para peneliti yang diculik. Tapi ternyata, medan ekstrem, waktu yang terus menekan, dan ancaman misterius bikin misi ini jauh dari kata mudah.

Terinspirasi dari peristiwa nyata Mapenduma 1996, film ini bukan dokumenter sejarah, tapi versi sinematik yang fokus pada sisi kemanusiaan, tentang keberanian, solidaritas dan ikatan emosional yang tumbuh di tengah bahaya.

Siap-siap dibuat tegang sekaligus terharu, karena TIMUR bukan cuma soal aksi militer, tapi juga soal seberapa kuat manusia bisa bertahan demi sesama. Meski nyawa jadi taruhan, Timur pantang mundur menyelamatkan saudaranya.

Iko Uwais
Aufa Assagaf
Jimmy Kobogau
Yasamin Jasem
Bizael Tanasale
Yusuf Mahardika
Macho Hungan
Arnold Kobogau
Stefan William
Fanny Ghassani
Amara Angelica
Adhin Abdul Hakim

Jadwal Film