Detail Dekorasi Pernikahan Bipasha Basu - KSG, Mewah Penuh Bunga

Pada hari pernikahannya, Bipasha Basu turun tangan sendiri untuk mendekorasi venue tempatnya mengucap janji sehidup semati dengan Karan Singh Grover. Sebulan penuh ia melakukan persiapan, dan hasilnya luar biasa cantik!

Bipasha Basu

Kursi ini memang simple, tapi terlihat mewah dan indah dengan bunga-bunga putih di bagian belakangnya.


Hak Cipta: instagram/bipashabasu
4/9