8 Selebriti Ini Punya Fobia Terhadap Makanan, Ada yang Takut Dengan Pepaya!

Ada beberapa orang yang memiliki fobia atau ketakutan terhadap benda atau suatu kondisi. Namun beberapa selebriti ini rupanya punya ketakutan terhadap makanan loh!

Siapa saja sih mereka? Yuk simak selengkapnya di sini.

fobia seleb, seleb fobia makanan, fobia aneh seleb

Sama dengan Nindy, Pongki juga takut dengan pisang karena pernah ditakut-takuti menggunakan pisang. Jadi pemilik nama lengkap Pongki Tri Barata  ini sejak kecil kerap ditakut-takuti menggunakan pisang yang disamakan sebagai hantu Pocong.


Hak Cipta: Instagram
4/8