Sukses Jadi Stand Up Comedian, 10 Potret Rumah Uus yang Mewah dan Nyaman Banget
Uus adalah salah satu selebritis sukses jebolan Stand Up Comedian Indonesia. Kini ia juga sudah jadi, aktor, presenter, dan juga seorang ayah yang sangat sayang keluarga.
Bukti kesuksesan Uus adalah rumah mewah yang ditempatinya bersama sang istri, Kartika Wijaksana, dan sang putra. Ini beberapa foto rumah dari Uus!
Rabu, 15 Maret 2023 21:31
Ruang tamu yang juga bisa berfungsi sebagai ruang bersantai atau menonton TV. Sofanya pun besar.
Hak Cipta: instagram.com/kartikawijaksana
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
