10 Potret Artis Jadi Orangtua Hebat Rawat Anak yang Idap Penyakit Langka, Tetap Tabah Lewati Perjalanan Panjang Menuju Kesembuhan si Kecil

Kesehatan anak menjadi salah satu prioritas orangtua, sehingga mereka rela melakukan apa saja agar si kecil bisa tumbuh tanpa kekurangan satu apapun. Namun, beberapa dari mereka harus menjalani cobaan yang berat dengan anak-anak yang istimewa, baik dari segi fisik maupun mental.

Tak terkecuali sederet seleb tanah air yang harus berjuang merawat sang buah hati di sela kesibukan mereka di dunia entertainmet. Mereka rela menggelontorkan dana dan menyisihkan waktu untuk kesembuhan sang buah hati tercinta. Intip selengkapnya yuk!

anak artis sakit langka

Tengku Omar, salah satu putra kembar Cindy Fatika Sari dan Tengku Firmansyah, mengalami Autism Spectrum Disorder (ASD), suatu gangguan perkembangan saraf yang memengaruhi kemampuan komunikasi dan interaksi sang anak. Beberapa waktu lalu, Omar yang bersemangat dalam akademik lulus SMA paket C di usia 19 tahun.


Hak Cipta: instagram.com/cindyfatikasari18
10/10