Salah Satu Pemain Sampai Sakit Selama Seminggu, 11 Potret Bayu Skak Ungkap Persiapannya di Film 'SEKAWAN LIMO'

Dalam waktu dekat, film terbaru Bayu Skak berjudul Sekawan Limo akan tayang di bioskop. Film ini mengusung genre horor yang dibalut dengan nuansa drama serta komedi yang khas.

Saat ditemui di Kapanlagi Youniverse, Jakarta Pusat, (26/6) Rabu sore, Dono Pradana menceritakan bagaimana persiapan yang dilakukan untuk menggarap film Sekawan Limo.

Bayu Skak

"Misal pendaki kalau di tengah perjalanan kayak kebelet lokasi buang airnya dimana, istirahat di mana terus tempat yang baik buat mendirikan tenda dimana," lanjutnya.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Muhammad Akrom Sukarya
3/10
Album Artis