Iqbaal Ramadhan Jadi Penyiar Radio di Program Vindes: Perpaduan Gaya Hidup dan Budaya Pop
Aktor sekaligus musisi Iqbaal Ramadhan kembali menarik perhatian publik dengan peran barunya sebagai penyiar radio dalam program unggulan Vindes di TikTok. Program ini menghadirkan konsep unik yang mengulas gaya hidup dan budaya pop era 1980-an dan 1990-an.
"Gue memang menyiapkan waktu khusus waktu itu untuk program ini doang. Udah syuting satu dua film, harus fokus ngerjain (ini program). Jadi bukan diselipin sebenarnya, tapi disiapin," kata Iqbaal saat ditemui di Kota Tua, Jakarta Barat, Jumat (10/1/2025).
"Cerita gue di season baru ini adalah mencari cara untuk membangkitkan stasiun radio yang sedang bangkrut," ungkap Iqbaal.
Hak Cipta: Istimewa
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
