Sang Kakak Segera Menikah, Fuji dan Fadly Ada Perasaan Berat dan Sedih
Diperbarui
Frans Faisal, kakak dari Fuji, telah mengumumkan rencana pernikahannya yang akan segera dilaksanakan. Haji Faisal, ayah mereka, mengungkapkan bahwa kedua adiknya, Fadly dan Fuji, merasakan keberatan terkait pernikahan Frans. Simak cerita lengkapnya berikut ini!
Frans sebelumnya telah melamar Indah Tri Pertiwi, yang juga merupakan manajernya, pada 8 Desember 2024. Lamaran tersebut berlangsung meriah dan penuh emosi, dengan keluarga besar hadir untuk memberikan dukungan
Hak Cipta: Instagram.com/fransfaisal_
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
