Potret Al Ghazali Cium Kening Shafeea di Momen Ngunduh Mantu, Pelukan Hangat Jadi Tanda Kasih Sayang Terhadap Adik
Al Ghazali dan Alyssa Daguise sudah resmi menjadi pasangan suami istri. Pada hari Kamis (19/6) keduanya menggelar ngunduh mantu yang sangat mewah. Yang tak kalah curi perhatian adalah interaksi manis Al dengan adiknya Shafeea. Simak potret lengkapnya berikut ini, dijamin bikin netizen ikutan senyum-senyum.
Jumat, 20 Juni 2025 13:52
Sebuah video beredar di TikTok dan viral, menunjukkan Al Ghazali mencium kening adik perempuannya, Shafeea Ahmad di atas pelaminan.
Hak Cipta: TikTok.com/temenkamucerita
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement