Tak Siapkan Pembelaan, Ammar Zoni Tak Diberi Kertas dan Pena di Nusakambangan

Sebuah fakta mengejutkan diungkap oleh Ammar Zoni dalam sidang lanjutan kasus dugaan peredaran narkotika di dalam Rutan Salemba. Sidang yang digelar secara daring dari Pengadilan Negeri Jakarta Pusat ini diwarnai permintaan tegas dari Ammar Zoni yang kini mendekam di Lapas Nusakambangan, Kamis (6/11/2025).

Baca berita Ammar Zoni lainnya di Liputan6.com.

Kamis, 06 November 2025 12:05
Ammar Zoni

Hal ini tentu menjadi kendala serius dalam proses hukum yang adil, di mana setiap terdakwa berhak menyusun pembelaannya sendiri. "Lalu kedua juga kami tidak dapat kertas dan pena untuk menuliskan eksepsi pribadi dari kami masing-masing, gitu lho," ungkap Ammar di hadapan majelis hakim.


Hak Cipta: KapanLagi.com/Fikri Alfi Rosyadi
3/7
Album Artis