FOTO: Biarpun Jomblo, Fatin Shidqia Tetap Santai dan Let It Flow

Putus itu lumrah dalam suatu hubungan. Itu pula yang baru dirasakan oleh penyanyi Fatin Shidqia Lubis. Lalu apa tanggapan Fatin terkait dengan status jomblonya ini?

Fatin Shidqia

Fatin pun tak mau buru-buru cari pacar lagi karena sedang fokus dengan karir dan pendidikan.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Bayu Herdianto
5/7
Berita Terkait