FOTO: Suasana Rumah Duka Deddy Dores, Ramai Bertabur Kesedihan
Hari Selasa (17/5), pencipta lagu populer, Deddy Dores menghembuskan nafas terakhirnya. Kabar memilukan ini tentu saja meninggalkan luka mendalam untuk para pelaku seni Tanah Air. Berkaca pada nama besar Deddy semasa hidupnya, tak heran jika kediaman mantan punggawa Godbless itu ramai dihadiri oleh warga yang ingin berbelasungkawa. Seperti apa suasananya? Yuk intip bareng-bareng..
Nafa bercerita banyak tentang sosok Deddy yang juga sudah berjasa mengangkat namanya dulu di panggung hiburan.
Hak Cipta: KapanLagi.com®/Agus Apriyanto
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
