FOTO: Kejutan! Lyla Band Datangi Rumah Fans Buat Buka Bareng

Bagi sosok publik figur, arti fans pasti memiliki makna tersendiri. Karena hal itu lah, personel Lyla Band memberi kejutan pada salah satu fans-nya dalam sebuah waktu buka puasa. Simak foto-fotonya berikut ini...

Kamis, 30 Juni 2016 17:32
Lyla Band


Saat tim Kapanlagi.com tengah pura-pura  mewawancarai Dinda mengenai Konser Satu Dekade Lyla bertajuk 'DECADANCE' yang akan dilaksanakan pada 13 Agustus mendatang, tiba-tiba saja Naga cs masuk ke rumah Dinda dan mengejutkan gadis berjilbab itu.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Agus Apriyanto
3/7
Album Artis