6 Potret Anya Geraldine Jadi ChunLi saat Halloween, Mirip Banget Bikin Netizen Terpesona
Anya Geraldine tampil memukau saat Halloween dengan cosplay sebagai Chun-Li, karakter ikonik dari gim Street Fighter. Dalam balutan kostum biru klasik Chun-Li, lengkap dengan hiasan rambut khas, Anya berhasil membawa karakter ini hidup dengan pesona yang unik.
Tak hanya mengusung gaya kostum yang mirip, Anya Geraldine juga berikan pose-pose yang mirip dengan Chun-Li, bikin netizen terpesona dengan kepercayaan dirinya. Intip potretnya yuk! Hanya ada di KapanLagi!
Seperti biasa, Anya Geraldine suka berkostum dan cosplay saat Halloween. Anya mampu padukan kecantikan dan karakter kuat Chun-Li dalam satu penampilan.
Hak Cipta: Instagram/@anyageraldine
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
