6 Selebriti Tanah Air Ini Berjodoh Hingga Menikah Dengan Sahabat Sendiri, Ada Yura Yunita dan Terbaru Hannah Al Rashid
Tidak dipungkiri bahwa sederet selebriti tanah air ini ternyata berjodoh dan menikah dengan sahabat sendiri, apalagi perjalanan kisah cintanya selalu menjadi sorotan dengan kebahagiaan yang mereka bangun. Seperti dengan Yura Yunita dan yang belum lama ini ada Hannah Al Rashid, simak yuk selengkapnya di sini.
Yura Yunita ini resmi menikah dengan sahabatnya sendiri Donne Maula pada tanggal 12 Desember 2020 lalu. Pernikahan keduanya pun mengejutkan publik lantaran mereka berdua sudah menjain asmara selama delapan tahun.
Hak Cipta: © instagram.com/yurayunita
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
