Transformasi Gaya dari Jeremy Teti ke 'Jeremy Tato'

Selain karena gaya cerianya, Jeremy Teti kembali menarik perhatian karena perubahan gayanya. Pria yang mulai dikenal publik sebagai pembawa berita ini tampil lebih muda dengan tato dan brewok.

Harus diakui perubahan ini malah memberi energi baru padanya. Yuk kita lihat transformasi gaya Jeremy Teti dari bidikan lensa KapanLagi.com

Jeremy Teti

Tampil rapih untuk pekerjaan, saat di rumah Jeremy tetap santai. Ternyata pria satu ini merupakan penyayang kucing.


Hak Cipta: KapanLagi.com
5/7
Album Artis