8 Potret Surya Saputra Momong Anak, Selalu Sempatkan Waktu Untuk Sang Istri Cynthia Lamusu dan Anak Kembarnya

Surya Saputra, lahir di Jakarta pada 5 Juli 1975, adalah aktor, penyanyi, dan model di dunia sinetron dan film. Karirnya dimulai lewat film 'SEJUTA SERAT SUTRA' pada 1981 dan ia sempat tergabung dalam grup vokal Cool Colors. Perannya sebagai Papa Surya di sinetron 'IKATAN CINTA' membuatnya semakin dikenal dan dicintai banyak orang.

Surya menikah dengan Cynthia Lamusu pada 2008 dan memiliki dua anak kembar, Tatjana dan Bima. Meski sibuk, ia selalu menyempatkan waktu untuk keluarga, menjadikannya inspirasi di dunia hiburan. Kebersamaannya dengan anak-anaknya terlihat hangat dan penuh cinta.

Surya Saputra

Melalui unggahan Instagram, Surya mengungkapkan kerinduannya pada "dua vitamin super" ini. Senyuman mereka selalu menjadi penyemangatnya. "Papa selalu cinta dan bangga sama kalian," tulisnya. Bikin hati meleleh, ya, Klovers!


Hak Cipta: instagram.com/suryasaputra507
1/8
Album Artis