Maestro Batak Jack Marpaung Berpulang, 7 Potret Rumah Duka Mendiang - Pelayat Berdatangan Beri Penghormatan Terakhir

Penyanyi Batak, Jack Marpaung meninggal dunia pada Minggu, 5 Januari 2025. Ayah dari penyanyi Novita Dewi ini meninggal dalam usia 76 tahun. Saat ini jenazah Jack Marpaung telah disemayamkan di rumah duka yang berlokasi di Pondok Mitra Lestari, Bekasi Selatan. Jenazah Jack Marpaung sudah dibawa ke rumah duka sejak pukul 04.00 WIB.

Jack Marpaung Meninggal Novita Dewi

Pantauan Kapanlagi.com di lokasi, tenda sudah terpasang di kediaman Jack Marpaung, menandakan suasana duka yang mendalam. Selain itu, sejumlah karangan bunga turut memenuhi halaman rumah duka sebagai bentuk penghormatan terakhir.


Hak Cipta: © KapanLagi.com/Fikri Alfi Rosyadi
1/7
Album Artis