Penampilan Kece Para Aktor Hadir di Festival Film Indonesia 2018
Diterbitkan
Festival Film Indonesia 2018 baru saja digelar di Teater Taman Ismail Marzuki, kawasan Cikini, Jakarta Pusat, Minggu malam (9/12/2018). Ajang penghargaan ini tentunya diramaikan dengan kehadiran para bintang papan atas tanah air. Seperti halnya Reza Rahadian, Abimana Aryasatya sampai Gading Marten yang pamerkan pesona kece di red carpet. Penasaran seperti apa?
Pertama ada Lukman Sardi yang tampil dengan gaya gentleman dalam balutan kemeja putih, celana hitam panjang, bow tie dan jas batik yang kece. Tak sendirian, Lukman juga membawa serta sang istri dan ketiga anak mereka.
Hak Cipta: KapanLagi.com®/Muhammad Akrom Sukarya
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
