Sudah Empat Bulan, Begini Gaya Bumil Cantik Nabila Syakieb
Diterbitkan
Nabila Syakieb menikah dengan Reshwara Argya Redinal pada tahun 2015. Setelah dua tahun menikah, Nabila kini tengah hamil anak pertamanya. Tak terasa kandungan bintang sinetron Cinta SMU ini sudah berusia empat bulan. Walau begitu, Nabila tentu saja makin terlihat cantik saja. Yuk lihat gaya bumil satu ini.
Jarang membicarakan tentang kehamilannya, Nabila Syakieb tiba-tiba mengunggah satu foto dirinya tengah memakai outfit serba putih di saat pengajian empat bulan kehamilannya.
Hak Cipta: © instagram.com/nsyakieb85
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
