Potret Andrew Garfield di Bali yang Viral di Media Sosial, Ramah Diajak Foto dan Tak Lupa Pamer Abs
Diterbitkan
Surprise! Aktor Hollywood Andrew Garfield saat ini ada di Bali. Hal ini berdasarkan foto-fotonya di Pulau Dewata yang viral di media sosial Twitter. Foto-foto pemeran Spider-Man ini diunggah oleh orang-orang yang berkesempatan bertemu dan foto bareng dengan aktor nominator Oscar ini. Berikut beberapa fotonya!
Dari foto-foto yang beredar di media sosial, terutama Twitter, Andrew tampak mencoba surfing nih di Bali. Tuh dia membawa papan selancar.
Hak Cipta: Istimewa
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
