#10YearsChallenge Ala Artis Hollywood, Mana Yang Paling Glow-Up?
Diperbarui
Saat ini media sosial sedang ramai dengan unggahan #10YearsChallenge. Para netizen membandingkan perubahan yang mereka alami dalam satu dekade. Para seleb Hollywood tentu saja tak mau ketinggalan di tren satu ini.
Mereka membuat kolase foto menunjukkan apa saja yang berubah. Mulai dari pose konyol, alis yang buruk sampai pilihan fashion yang bikin malu. Dari sederet pesohor ini mana yang paling berbeda menurut KLovers?
Janet Jackson tak mau ketinggalan tantangan ini. Ia mengunggah foto bareng Keshia Knight Pulliam. Thank God tren memutihkan warna kulit sudah usai ya. Semoga KLovers semua bisa nyaman dan bangga dengan kondisi kulit masing-masing tanpa pemutih!
Hak Cipta: instagram.com/janetjackson
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
-
Teen - Fashion Hangout Pilihan Jam Tangan Stylish untuk Anak Skena yang Mau Tampil Lebih Standout
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
