Ada 'QUEEN OF TEARS' hingga 'DOCTOR SLUMP', Berikut Potret Pernikahan Paling Memorable di Drama Korea
Ditulis oleh: Lily Ariani
Drama Korea hampir selalu sukses menyajikan romansa yang menggugah jiwa. Terlebih jika sang tokoh berakhir bahagia dan melangsungkan pernikahan di akhir cerita. Momen tersebut kerap diabadikan dengan indah, membuat penonton baper dan ikut berbunga-bunga.
Beberapa adegan pernikahan di drama Korea dibuat dengan sangat niat dan terasa nyata. Adegan pernikahan tersebut pun menjadi memorable di ingatan para penggemar. Berikut merupakan 10 potret pernikahan paling memorable dari drama Korea.
Baru saja tamat, MARRY MY HUSBAND yang dibintangi Park Min Young dan Na In Woo meraih sukses besar. Adegan pernikahan Kang Ji Won (Park Min Young) dan Yoo Ji Hyuk (Na In Woo) pun disebut-sebut sebagai adegan pernikahan paling niat.
Hak Cipta: tvN
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
