Susan Sarandon Berperan Bareng Putrinya Di 'MIDDLE OF NOWHERE'

Kapanlagi.com - Susan Sarandon dan putrinya Eva Amurri akan memerankan ibu dan putrinya di layar lebar dalam sebuah komedi romatik baru. Ibu dan putri ini yang pernah berperan bareng di THE BANGER SISTERS ini, sekarang akan kembali tampil bareng di film baru bertajuk MIDDLE OF NOWHERE.Dalam film ini, Sarandon akan memerankan seorang ibu yang tak seimbang, yang nekat menggunakan dana kuliah putri tertuanya untuk membiayai perjalanan putri terkecilnya mengikuti kontes kecantikan.Amurri juga pernah memerankan karakter saudara perempuan Sarandon, Helen Prejean saat masih anak-anak di film DEAD MAN WALKING dan mendapatkan sedikit peran di film ibunya NAYWHERE BUT HERE serta film TV EATH POSSESSIONS.

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(stp/erl)

Rekomendasi
Trending