Russell Brand Ingin Bermain Film Bareng Katy Perry
Russell Brand - Katy Perry
@ splashnews.com
Kapanlagi.com - Walau sering dikritik sebagai aktor yang buruk, namun rupanya Russell Brand serius menekuni karirnya di dunia film. Salah satunya adalah dengan sebuah niatan untuk bermain dalam satu film bersama sang istri yang tak lain adalah penyanyi cantik Katy Perry!Aktor berusia 35 tahun asal Inggris ini menyatakan bahwa dirinya tentu saja ingin bermain dalam satu film dan beradegan langsung dan Katy, belahan jiwanya."Aku akan sangat senang jika bisa membintangi satu film bersama istriku yang cantik, Katy. Tentu saja aku mau. Akan sangat menyenangkan. Aku tak sabar menunggunya," aku pria berambut kriwul ini.Selain niatannya untuk bermain bersama sang istri, Russell juga punya satu impian lain dalam karir di dunia film yang dijalaninya. Apa itu? "Aku ingin membuat film tentang hidupku. Aku juga ini menaikkan berat badan, mencukur rambut dan memerankan Winston Churchill," tutup aktor yang juga komedian ini.Ā
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(spl/mae)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
-
Teen - Lifestyle Gadget Smartwatch Kece Buat Gen Z yang Stylish, Fungsional, dan Nggak Bikin Kantong Kaget
