Aa Gym Beli Rumah di Malaysia

Aa Gym Beli Rumah di Malaysia Aa Gym

Kapanlagi.com - Kesibukan Aa Gym sebagai seorang ulama yang sudah go internasional, mengharuskan dirinya mempunyai tempat tinggal di negeri Jiran. Sebagai seorang istri yang solehah, Rini mencarikan tempat istirahat untuk suami tercintanya itu."Ke malaysia, pas lagi ribut-ribut kayak gini nih dikejar-kejar. Aa banyak permintaan dakwah di sana, supaya mobilenya gak terlalu capek jadi cari rumah di sana," terang Rini yang tinggal di Malaysia sekitar enam bulan. "Di Malaysia 6 bulanan," tambahnya saat di temui di kediamannya kawasan BSD Serpong, Tangerang Selatan Jum'at (16/3).Menurut Rini, niat ke malaysia bukan hanya mencarikan tempat tinggal bagi Aa Gym, namun dirinya berniat untuk kuliah lagi."Tadinya mau, cuma karena gak jelas berapa lama, jadi gak bisa ikut kuliah, ngurus ke anak-anak ajah," akunya.

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(kpl/gum/faj)

Rekomendasi
Trending