Kate Moss Menjadi Desainer Jaringan Toko Raksasa Topshop
Kapanlagi.com - Supermodel Kate Moss berpindah profesi, dari panggung catwalk untuk kemudian membuat mode desain pakaian atas nama dirinya sendiri yang khusus akan dipasarkan oleh jaringan toko raksasa Topshop, demikian diungkakannya.
Model cantik Inggris ini juga ‘menyebarkan’ aroma rumor, sebuah transaksi besar terjadi ketika berada bersama penyelengara London Fashion Week show Minggu lalu. Dia duduk dan tertawa cekikikan di samping pemilik perusahaan tersebut, Philip Green.
Green sndiri juga mengaku dirinya menyelesaikan kontrak dengan Moss secara pribadi, tetapi menolak untuk mengungkapkan berapa nilai kontrak yang akan didapatnya dalam transaksi tersebut.
"Kami ingin membangun ini dalam ‘brand global’. Dia adalah seorang ikon fashion di Inggris …….dan ini adalah apa yang menjadi pra-syarat bagi Topshop. Pelanggan kami bisa memahaminya."
Advertisement
Moss akan mulai mengerjakan dalam jenjang minggu ini dan koleksi akan hit serta memiliki 308 cabang di seluruh Ingris pada musim semi mendatang.
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(hol/dar)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
