Minnie Driver Kerepotan Karena Kostum

Penulis: Erlin

Diterbitkan:

Kapanlagi.com - Aktris yang berubah haluan jadi penyanyi Minnie Driver dibuat kerepotan oleh kostum di layar lebar dari film adaptasi drama musikal Andrew Lloyd Webber, Phantom of The Opera.

Aktris berusia 34 tahun ini berperan sebagai diva Spanyol carlotta, dan dia menggunakan legenda opera Maria Callas sebagai panutan.

Driver mengatakan:"Ini merupakan peran yang menyenangkan.Saya menggunakan Maria Callas sebagai panutan.Saya begitu kerepotan mengenakan pakaian seberet 23 kg dan wig 14 kg selama pembuatan film itu membuatku terbaring lelah di ranjang tiap malam."

(Lagi-lagi bikin heboh! Setelah bucin-bucinan, sekarang Erika Carlina dan DJ Bravy resmi putus!)

(ff/erl)

Editor:

Erlin

Rekomendasi
Trending