8 Potret Vega Darwanti Angkat Suara Gegara Fenomena Artis Jualan di TikTok - Ngaku Cuman Jadi Konsumen
Akhir-akhir ini sedang ramai pemberitaan tentang banyaknya artis yang jualan di TikTok. Ternyata fenomena tersebut sering sekali menuai pro kontra, bahkan tidak sedikit yang menyebut kalau hal tersebut memiliki dampak UMKM jadi merosot. Sebagai seorang public figure yang cukup lama berkecimpung di industri hiburan, Vega Darwanti ikut angkat bicara.
"Menurut aku, sebetulnya publik figur orang yang sangat memanfaatkan media sosial untuk apa pun. Kan emang pekerjaannya nggak lepas dari yang namanya media sosial, jadi memanfaatkan apa pun boleh-boleh aja," ucap Vega di kawasan Tendean, Jakarta, Minggu (24/9/2023).
Hak Cipta: Instagram.com/vegadarwanti123
Oleh Editor
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Lifestyle Gadget Mau Foto Astetik? Kamera Mini Andalan Anak Skena yang Lagi Viral Ini Patut Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
