8 Potret Momen Pemakaman Jhonny Iskandar, Diiringi Isak Tangis Keluarga

Industri musik tanah air telah kehilangan sang penyanyi legend, Jhonny Iskandar di usia 64 tahun. Tepat pada Jum'at (10/5/2024) Jhonny Iskandar telah dimakamkan di pemakaman keluarga yang berlokasi dekat rumahnya di Sentul, Bogor, Jawa Barat. Proses pemakaman Jhonny Iskandar dipenuhi dengan isak tangis keluarga. Simak potret selengkapnya!

Pemakaman Jhonny Iskandar

Bahkan ia harus dibantu dua orang untuk berjalan ke areal pemakaman keluarga yang tak jauh dari rumah duka. Sesekali Nurhayati memanggil Jhonny Iskandar dengan sebutan ayah.


Hak Cipta: © KapanLagi.com/Budy Santoso
2/8
Album Artis